TOP 9 Seniman Visual Terpopuler Di Dunia

Best In History - Seni dapat diartikan sebagai sesuatu yang dihasilkan dari kegiatan pengembangan imajinasi di gabungkan dengan skill teknis. Orang yang mencipta dan lalu menggasilkan sebuah karya seni di sebut Seniman.

Kebanyakan karya terbaik dunia di hasilkan dengan cara manual. Yup, sesuatu yang di hasilkan dengan segenap jiwa, pikiran dan tenaga memang akan lebih bisa nenyentuh hati dan ingatan siapapun.

Nah, pada artikel ini kita akan melihat karya seni visual yang populer dan sangat iconic di dunia.

Note: Seni Visual meliputi Gambar, Lukisan, Pahatan / Patung, Seni grafis, fotografi, dan arsitektur bangunan.

Top 9 Artists (Seniman) Terpopuler Sepanjang Masa


1. Leonardo Da Vinci

Leonardo Di Ser Piero Da Vinci

Italia (1452 - 1519)

Karya terpopuler:
Mona Lisa
The Last Supper
The Vitruvian Man
The Annunciation

2. Vincent Van Gogh

Vincent Willem Van Gogh

Belanda (1853 - 1890)

Karya terpopuler:
Sunflower
Starry Night
Cafe Terrace At Night
Yellow House

3. Michaelangelo

Michaelangelo Di Lodovico Buonarroti Simoni

Italia (1475 - 1564)

Karya terpopuler:
The Last Judgement
David
Pieta
The Creation Of Adam

4. Pablo Picasso

Pablo Ruiz y Picasso

Spanyol (1881 - 1973)

Karya terpopuler:
Guernica
Bird Of Peace
Mother And Child

5.Raphael

Raffaello Sanzio Da Urbino

Italia (1843 - 1520)

Karya terpopuler:
Mond Crucifixion
The Wedding Of The Virgin
The School Of Athens

6. Claude Monet

Oscar-Claude Monet

Perancis (1840 - 1926)

Karya terpopuler:
Water Lilies
Impression Sunrise
Women In Poppies Inafield Garden
Poppies In A Field

7. Jan Varmeer

Johannes Vermeer

Belanda (1632 - 1926)

Karya terpopuler:
Girl With A Pearl Earing
The Milkmaid
View Of Delft

8. Rembrant

Rembrant Harmenszoon Van Rijn

Belanda (1606 - 1669)

Karya terpopuler:
The Night Watch
The Anatomy Lesson Of Dr. Nicolas Tulp
The Storm Of The Sea Of Galilee

9. Munch

Edvard Munch

Norwegia (1863 - 1944)

Karya terpopuler:
The Scream
Madonna
The Dace Of Life


Penting: List ini benar-benar murni tentang ke-familiaran dan gaya khas para seniman tersebut. Jadi, sama sekali tidak ada hubungannya dengan poin 'religi' atau kontroversi saat itu.. Nope, blog saya bukan tentang itu ^_^

So, kembali lagi ke topik, daftar seniman terulung dunia tersebut memang sudah di akui. Karya mereka sangat jenius, romantis dan misterius. Kesempurnaan pewarnaan, goresan-goresan, hingga "makna" yang tersirat di dalamnya pun tak tertandingi oleh teknologi secanggih apapun.

Seperti kutipan ilmuwan dunia  Albert Einstein  berikut;
The most beautiful thing we can experience is the mysterious. It is the source of all true art and science.
Untuk seniman visual dari Indonesia pun sangat banyak, diantaranya: Affandi, Basuki Abdullah, Popo Iskandar, Hendra Gunawan. Dan yang paling legendaris adalah Raden Saleh (1811 - 1880) dengan salah satu karya emas ini;
salah satu karya Raden Saleh
Teknologi memang keren, tetapi yang kurang keren adalah di saat ada yang terbaru dan lebih canggih, yang lama akan di tinggalkan dengan mudahnya, yah Tech memang harus begitu ya ^^ .. Berbeda sekali dengan karya seni manual hebat, semakin klasik maka akan semakin mahal tentunya ..

Selain itu, semakin banyak orang yang terobsesi pada perkembangan teknologi, semakin banyak pula yang agak lupa untuk menjaga dan melestarikan benda seni.

Sebut saja piramida di Mesir atau Candi Borobudur di Yogyakarta yang semakin terkikis, dan masih banyak lagi di dunia. Yah, sebagai penikmat seni awam, kita hanya bisa berharap agar penjagaan peninggalan seni dunia dapat di tingkatkan, atau minimal di pertahankan. (Jangan sampai malah berkurangan) ^_^

Ok Dears ♡ ,, selamat menikmati keindahan dan kemisteriusan karya seni.


Thanks For Stopin' By My Blog
Kategori:
Admin's : Thanks to my family, best friends and readers for always supporting me .. ^.^

Tentang | Kontak | Pelaporan